Sidebar One

Pesan Kakek Berusia 10 Tahun
"Hiduplah dengan ilmu, hiduplah dengan tujuan dan hiduplah yang bermanfaat bagi orang lain".

Video Lucu Sinden Amerika

Video Lucu Sinden Amerika
Gambar Ilustrasi : Video Lucu Sinden Amerika
 Sinden? Apa itu sih sinden? Ya, Sinden merupakan seorang wanita yang tugasnya sebagai vocal membawakan gending-gending Jawa dalam Karawitan atau pewayangan. Dalam sebuah pertunjukan karawitan/pewayangan, biasanya terdapat lebih dari 1 sinden.
Nah, biasanya seorang sinden mempunyai gaya dan ciri khasnya sendiri loh. Seorang pesindenjuga bebas untuk mengekspresikan suaranya di atas panggung untuk menarik pengunjung. Bahkan mereka tak malu-malu untuk menunjukkan kebolehannya dengan karaktek suaranya yang melengking itu.
Salah satu sinden yang saat ini lagi populer dan disukai banyak orang adalah soimah (dulu sering tampil di acara humor OVJ atau Opera Van Java). Dan masih banyak lagi sisden-sinden yang terkenal di Indonesia.
Tapi sinden yang satu ini berbeda dari pada yang lain. Mengapa beda? Karena sinden yang satu ini berasal dari Negara Amerika. Beda kan? Gimana bisa orang amerika nyinden?
Ya bisalah. Itulah kehebatan orang luar Negeri, mereka jika berkunjung ke suatu daerah yang pertama kali di pelajari adalah adatnya bukan foto selfi seperti kita kebanyakan (saya juga loh. hahahha).
Pada tayangan video sinden ini, sinden belum menyanyikan lagu. Trus ngapain? Video ini menampilkan percakapan antara Si Sinden dan Si Dalang. Dalam percakapan tersebut banyak sekali aksi lucu dari percakapannya (saya sampai ketawa sendiri melihatnya). Eits..penasaran kan? Silahkan dilihat Video Lucu Sinden Amerika ini. Selamat menikmati dan Ketawanya jangan keras-keras ya.

0 Response to "Video Lucu Sinden Amerika"

Post a Comment